





LITE CUSHION
INVIS WOMEN - IRON
Kaos kaki Invisible menjadi koleksi yang tepat digunakan di cuaca hangat dan juga untuk mengekspresikan gaya dengan loafer, slip on, ataupun sneaker. Tampil menarik dengan warna Abu serta aksen ‘flower’, Iron tampil stylish dan memberi kejutan saat sepatu dibuka melalui warna dan desain gambarnya.
Seri Iron menggunakan karet di bagian sisi belakang sehingga tak mudah lepas atau terselip. Rajutan yang kuat dan material yang lembut, cocok digunakan dengan berbagai jenis sepatu dan gaya.
Detail
- 58% Cotton
- 35% Nylon
- 4% Poly
- 3% LYCRA® Fiber
Size Chart
Shoes Size 40 - 43
Kaos Kaki tipis ( LITE CUSHION )
Kaos kaki kami yang paling tipis, breathable dan tanpa bantalan. Kaos kaki ini cocok dipakai untuk aktivitas ringan dan santai.

Washing
Dapat dicuci dengan mesin cuci atau cuci tangan,
disarankan cuci dengan air dingin, tidak dicampur dengan bahan yang mudah luntur dan biarkan kering di udara tanpa menggunakan mesin pengering.